Activity › View Activity

Unit Pengembangan Bahasa

April 20, 2016 by Sabian

VISI
Menjadi unit pengembangan, penyelenggaraan pelatihan dan uji kompetensi bahasa

MISI

  1. Mengembangkan program pelayanan bahasa yang efektif dan efisien
  2. Mengembangkan program pelatihan bahasa yang kondusif
  3. Mengembangkan media pembelajaran bahasa


TUJUAN

  1. Meningkatkan kemampuan dan ketrampilan berbahasa bagi dosen, mahasiswa dan masyarakat
  2. Memberikan pelayanan kursus dan tes kemampuan bahasa bagi dosen, mahasiswa dan masyarakat
  3. Mengembangkan media atau sumber belajar dengan spesifikasi untuk pembelajaran bahasa
  4. Memberikan layanan ediiting karya ilmiah yang akan dipublikasikan


LAYANAN

  1. Layanan kursus bahasa inggris bagi dosen, mahasiswa dan masyarakat
  2. Layanan tes kompetensi bahasa inggris bagi dosen, mahasiswa dan masyarakat
  3. Layanan penerjemahan teks bahasa indonesia kedalam bahasa inggris dan sebaliknya
  4. Layanan editing karya ilmiah sebelum dipublikasikan

 


Back to top

More News

31 Jan 24

UBhi Buka Program Unggulan dan Beasiswa Kuliah Tahun 2024

Program unggulan dan berbagai beasiswa kuliah di Universitas Bhinneka PGRI UBhi merupakan peluang yang sangat baik bagi calon ma...

Read more
16 Nov 23

Mahasiswa UBHI Mengikuti Program Pertukaran Mahasiswa 3 (PMM3) di UNPRI Medan

Salah satu mahasiswa dari Prodi Informatika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Bhinneka PGRI UBHI Salma Salsabila Dwinta b...

Read more
01 Mar 24

PGSD UBhi Gelar Kursus Mahir Dasar (KMD) Membekali Mahasiswa Pengetahuan Dasar dan Pengalaman Praktis

Program Studi PGSD merupakan salah satu program studi yang penting dalam mendukung pendidikan di tingkat dasar. Untuk mempersiap...

Read more
06 Feb 24

Workshop Kurikulum: Implementasi Permendikbudristek No. 53 Tahun 2023

Pada hari Senin 5 Januari 2024 Universitas Bhinneka PGRI menyelenggarakan workshop tentang implementasi Permendikbudristek No. 5...

Read more
05 Mar 24

Sebagai Kampus Enterpreneur, UBhi Membekali Mahasiswa Melalui Kegiatan Kuliah Tamu Professional

Pendidikan tinggi saat ini tidak hanya tentang pengetahuan teoritis tetapi juga tentang penerapan praktis dalam dunia nyata. Dal...

Read more
Show more