Activity › View Activity

Proses Visitasi Akreditasi Prodi PGSD

December 11, 2017 by Sabian

Dalam rangka pelaksanaan akreditasi tahun 2017, Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi akan melaksanakan Asesmen Lapangan terhadap Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar pada program S1 STKIP PGRI Tulungagung, dengan menugaskan:

Taufina, Dr. M.Pd. - Universitas Negeri Padang
Arita Marini, Dr. Ir ME - Universitas Negeri Jakarta

sebagai Tim Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi

 

Jakarta, 7 Desember 2017

Direktur Dewan Eksekutif,

 

 

Prof. T. Basaruddin

 


Back to top

More News

16 Jan 24

Career Fair UBHI #2, Lancar dan Meriah, Pintu Menuju Kesuksesan Karir!!!

Pada hari Selasa tanggal 16 Januari 2024 Kampus UBhi menjadi saksi dari sebuah peristiwa penting dalam dunia pendidikan dan ka...

Read more
05 Mar 24

Sebagai Kampus Enterpreneur, UBhi Membekali Mahasiswa Melalui Kegiatan Kuliah Tamu Professional

Pendidikan tinggi saat ini tidak hanya tentang pengetahuan teoritis tetapi juga tentang penerapan praktis dalam dunia nyata. Dal...

Read more
07 Sep 23

Audit Mutu Internal (AMI) Universitas Bhinneka PGRI Tahun 2023

Upaya pencapaian visi sebuah Perguruan Tinggi perlu dilakukan berbagai langkah dan program strategis baik dibidang akademik maup...

Read more
30 Jan 24

Dr. Muhamad Abdul Roziq Asrori, M.Si., Masyarakat Sesungguhnya Belum Siap Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0

Lembaga Penelitian dan Pengembangan Masyarakat LPPM Universitas Bhinneka PGRI UBhi menggelar kegiatan Forum Ilmiah untuk civitas...

Read more
02 May 24

Selamat dan Sukses, Pada Peringatan Hardiknas 2024, Mahasiswa dan Dosen UBhi Borong Hibah P2MW, PKM, PPK Ormawa dan Lomba PKM AI

Hari Pendidikan Nasional yang jatuh pada tanggal 2 Mei 2024 dirayakan dengan penuh semangat oleh seluruh civitas akademika Unive...

Read more
Show more