Activity › View Activity

Seminar Bonorowo Menulis dan Pelatihan Pembuatan Game-edukasi

October 12, 2015 by Kartadie

Sabtu 10 Oktober 2015, diadakan kegiatan seminar Bonorowo Menulis dan Pelatihan pembuatan Game-edukasi, hasil kerjasama Prodi PTI dan relawan TIK Tulungagung bertempat di Universitas Tulungagung.

Sejarah tiga tahun yang telah silam, Tulungagung untuk pertama telah memunculkan satu gerakan budaya yang sangat keren ialah Gerakan Tulungagung Membaca. Gerakan itu cukup sukses mengangkat semangat budaya Membaca tingkat lokal Tulungagung. Buku buku hadir ke hadapan publik Tulungagung. Budaya Literasi semakin tampil mewarnai ruang publik. (sumber :http://www.kompasiana.com/siwisang ).

Namun bukan hanya menulis, kegiatan ini juga disemaraki oleh kegiatan Pelatihan Pembuatan Game-edukasi yang di mentori oleh Bp. Bian Dwi Pamungkas, S.Pd. yang merupakan penggiat dibidang ini (http://goo.gl/FCCN25).

Kegiatan ini sukses dilaksanakan, semoga berkelanjutan (RK)


Back to top

More News

19 Apr 24

Selamat dan Sukses Mahasiswa dan Dosen UBHi Lolos Pendanaan PKM 2024

Selamat dan Sukses Mahasiswa UBHi Raih Pendanaan PKM Kemendikbudristek Tahun 2024Mahasiswa Universitas Bhinneka PGRI UBHi telah ...

Read more
16 Jan 24

UBhi telah Membuka Pendaftaran Mahasiswa Baru 2024/2025 dan Ragam Beasiswa

Sebagai langkah nyata dalam mendukung akses pendidikan tinggi bagi masyarakat Universitas Bhinneka PGRI UBhi yang berlokasi di J...

Read more
13 May 24

Kejuaraan Lomba Nasional PKM Artikel Ilmiah Perguruan Tinggi PGRI se Indonesia

Read more
08 Nov 23

Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) Universitas Bhinneka PGRI tahun 2023

Kegiatan Rapat Tinjauan Manajemen RTM Universitas Bhinneka PGRI tahun 2023 dilaksanakan pada hari Jumat tanggal 3 November 2023 ...

Read more
30 Jan 24

Pelatihan Enterpreneurship sebagai Wujud Komitmen UBhi dalam Pencapaian Visinya

Universitas Bhinneka PGRI UBhi mengadakan pelatihan entrepreneurship Batch 1 yang diselenggarakan selama dua hari yaitu pada tan...

Read more
Show more